Gambaran besarnya dalam website terdapat 4 Level User dimana masing-masing memiliki fungsi dan akses masing-masing yaitu:
- Administrator
Adalah pengatur berjalanya semua sistem mulai dari manajemen konten,publikasi, aproval member,menjawab pertanyaan masukdll.
- User Member Sekolah
Adalah User sebagai Akun sekolah dimana akun yang dimiliki sepenuhnya admin yang mengatur, sehingga sebagai Sekolah tidak perlu mendaftar akun secara mandiri di website ini.
Akses sebagai sekolah dapat login dan melakukan post berita internal sekolah, memposting artikel jurnal, dimana ada filterisasi terlebih dahulu oleh admin untuk kelayakan tampil di web.
(Sekolah tidak perlu melakukan pendaftaran mandiri karena sudah didata dari administrator page)
- User Member Umum
Adalah user yang melakukan pendaftaran mandiri di dalam system website dinas, mereka dapat mendiskripsikan mandiri jenis akunya /melengkapi biodata yaitu type Guru,Pemerhati Pendidikan, Pelajar/mahasiswa, dan atau masyarakat umum.
User umum ini dapat mengirimkan konten jurnal,banner gambar info grafis, dan video, dimana konten yang dikirim akan di aproval dahulu oleh Administrator terkait konten dianggap layak tampil atau tidak.
Untuk melakukan Tanya jawab/isi komentar di web, pengunjung web harus mendaftar sebagai member website.
- User Umum Non Member (Pengunjung Web Biasa)
Adalah pengunjung website secara umum, artinya mereka dapat mengakses web dengan keperluanya masing-masing seperti pencarian data dan mencari informasi terkait konten apapun yang terpublish di web.
Anda dapat menyimak video berikut untuk detail fitur-fitur dalam website